
Inspektur Daerah Kabupaten Brebes menggelar halal bihalal dengan seluruh keluarga Inspektorat Daerah Kab Brebes , Drs. Nur Ari Haris Yuswanto, M.Si berharap, momen silaturahim dan halal bihalal dapat semakin mempererat koordinasi dan keakraban terutama bagi adik – adik CPNS yg jumlahnya 32 orang.
Hadir sebagai penceramah Ustad Anis Muhammad Basalamah, pengasuh Ponpes Darussalam Jatibarang Brebes, menyampaikan pentingnya Sedekah.